===== VIVA – Nama Jhonny Iskandar akrab dengan pecinta musik Tanah Air tahun 80an dan 90an. Ia merupakan penyanyo solo dan vokalis grup musik d...
Disebut Bintang Tamu Paling Buat Pusing, Ini Jawaban Jhonny Iskandar -

VIVA – Nama Jhonny Iskandar akrab dengan pecinta musik Tanah Air tahun 80an dan 90an. Ia merupakan penyanyo solo dan vokalis grup musik dangdut yang jenaka, OM PMR. Penampilan Jhonny Iskandar juga sangat khas.
Banyak lagu Jhonny Iskandar yang telah menjadi hits, beberapa diantaranya Bukan Pengemis Cinta dan Judul-judulan juga Ada gak ada yang dinyanyikannya bersama OM PMR. Kini, nama Jhonny Iskandar ramai diperbincangkan.
Jhonny Iskandar disebut sebagai salah satu bintang tamu yang membuat pusing. Bagaimana latar belakang hal tersebut? Baca artikel ini selanjutnya.